Installasi Proxmox - Nawala Girl

Blog untuk berbagi info tentang internet sehat

BestLocalhostCrew

Jumat, 06 April 2018

Installasi Proxmox

Assalamu'alakum Warrahmatullahi Wabarakatuh...

A. Pendahuluan
Pada kesempatana kali ini saya akan mempraktikkan installasi Proxmox,
Mau tau? mari baca sampai selesai...
Pengertian
Proxmox VE (Virtual Environment) adalah salah satu distro Linux dari basis Debian yang mempunyai fungsi khusus sebagai virtualisasi baik appliance maupun operating system.
Maksud dan Tujuan
Agar dapat mengetagui cara installasi pada proxmox.

B. Alat dan Bahan 
- PC
- ISO Proxmox

C. Langkah- langkah 
  • Masukkan Bootable Proxmox ke PC
  • Masuk ke penginstallan, plih install
  •  Klik "i agree"
  •  Klik "Next"
  •  Isikan sesuai negara anda, lalu klik "next"
  •  Isikan password dan email yang akan digunakan, lalu klik "next"
  •  Masuk ke konfigurasi jaringan setelah itu, klik "next"
  •  Tunggu proses installasi selesai.
  •  Setelah reboot login dengan user : root dan password di isi saat penginstallan.

D. Referensi
- Modul  Proxmox

E. Penutup
Sekian yang dapat saya bagikan hari ini, semoga dapat bermanfaat...

Wassalamu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar